Minggu, 11 Oktober 2020

ciri seorang pria sejati

Ciri Sosok Pria Sejati


Dalam sebuah perjalan hidup itu tidak setenang air di danau, bahkan bisa jadi segemuruh ombak lautan, dalam sebuah masalah pasti ada solusi tinggal bagaimana cara kita menghadapinya untuk mencari jalan keluarnya , jalan keluar itu banyak pilihan, tinggal kita pilih jalan yang paling tepat, agar tidak ada penyesalan kemudian .. yoiii,sok bijak dikit wkkw

banyak yang terjebak dan keliru dalam memahami soal cinta, soal pasangan hidup, dll. Sebagai seorang wanita terkadang memang tidak mudah mencari sosok pria sejati untuk menjadi pendamping hidupnya, takut salah pilih, takut ujung-ujungnya cuma sakit hati, sedangkan keinginanya mencari pria yang tampan, dermawan,  dan berkelimpahan materi, bagaikan seorang iron man .. wkwk ,, 

tapi apakah itu definisi pria sejati ?
apakah itu ciri pria dambaan hati ?

pria sejati tidak hanya menebar janji * tapi dia yang mampu menepati janji, Bukan dia hanya yang pandai merayu * tapi dia yang bisa menjaga komitmen dengan utuh. pria  sejati bukan dilihat dari bahu yang kekar * tapi dari kepekaanya pada lingkungan sekitar || bukan dilihat dari jumlah sahabatnya * tapi dari kepedulianya pada orang-orang terdekatnya || bukan dia yang hanya mampu  meyenangkan pacarnya * tapi juga dia yang mau menghormati orang tuanya. pria sejati bukan hanya dihormati di tempat kerja * tapi juga di hormati didalam rumah || pria sejati itu bukan dari seberapa seringnya dia membaca kitab suci * tapi dari berapa konsistenya dia menerapkan apa yang iya Imani || pria sejati tidak dilihat dari kekuatanya * tapi dari bagaimana dia menghargai wanitanya || bukan dia yang menggunakan kekerasan * tapi dia yang bijak dalam memahami persoalan || pria sejati bukan di lihat dari seberapa berat barbel yang dibebankan * tapi dari tabahnya dan sabarnya dia menghadapi lika liku kehidupan || bukan perutnya  yang sixpack atau dada yang bidang * tapi pikiranya yang bijak dan hati yang membuatnya tenang || pria sejati bukan dilihat dari banyaknya wanita yang memujanya * tapi pria sejati itu adalah yang teguh memegang komitmen hanya pada wanita yang dicintainya || tapi apakah benar pria sejati seperti itu ada ??? adaa ga yah wkwkw 

jawabanya adalah didunia ini tidak ada pria yang sempurna, justru pria sejati itu ada karna terbentuk oleh wanita yang ada disampingnya, kamu lah yang nantinya akan menjadi pelengkapnya, yang akan mengisi hatinya dan menutupi kekuranganya, kamulah yang nanti akan menjadi sumber kekuatanya, yang akan menemaninya disaat susah, dan membangkitkan semangatya disaat dia lemah....

untuk para perempuan jadi dari pada terus mencari dan salah lagi, dan berakhir sakit hati , lebih baik persiapkan dan terus perbaiki diri.



karna cantik itu tidak cukup hanya dengan pakaian dan emas permata yang menghiasi kita, tapi kecantikan yang sesungguhnya itu adalah perempuan yang kaya akan ilmu dan cantik akan ahlak.



semoga bermanfaat bagi pembaca..

sekian dan terimakasih.. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

arti kata kedewasaan yang nyata

DEWASA  hallo sobat kali kita mau bahas tentang kedewasaan.... salah satu yang wajib dan harus dilalui seorang manusia dalam hidupnya adalah...